• Market
  • Trade
  • Staking
  • Wallet
  • Learning Hub
ID
Koneksi Anda terputus
Pusat Informasi
Pengumuman
Compound (COMP) Sudah Dapat Diperjualbelikan di Reku
Pengumuman
Compound (COMP) Sudah Dapat Diperjualbelikan di Reku
June 30, 2020

Hello Sobat Reku…

Kami ingin memberitahukan bahwa Reku telah menghadirkan Compound (COMP). Compound sudah dapat didepositkan dan diperjualbelikan terhitung Selasa, 30 Juni 2020.

Compound Finance pembuat dari token COMP adalah protokol desentralisasi keuangan (DeFi) yang memungkinkan pengguna untuk melakukan deposit dan meminjam aset digital (cryptocurrency) dimana Supplier mendapatkan komisi atas cryptocurrency yang mereka depositkan ke protokol Compound dan peminjam dapat melakukan deposit aset digital mereka sebagai jaminan untuk meminjam aset lainnya serta membayar bunga kepada pemberi pinjaman. Compound bertujuan menciptakan pasar uang yang likuid untuk cryptocurrency dengan menetapkan suku bunga pinjaman menggunakan algoritma berdasarkan dinamika pasar secara real time.

Informasi lebih lengkap mengenai Compound (COMP) dapat klik di sini.

Artikel Terbaru